Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2014

Pandangan Hidup sebagai Orientasi dalam bertingkah laku

PANDANGAN HIDUP SEBAGAI ORIENTASI  DALAM BERPERILAKU/TINDAKAN HIDUP I.                   Pendahuluan Manusia adalah bagian dari pandangan hidup. Dalam kehidupan tidak ada seorang pun manusia yang tidak memiliki pandangan hidup. Apapun yang di katakan manusia adalah sebuah pandangan hidup karena dapat dipengaruhi oleh pola pikir tertentu pada setiap individu. Pandangan hidup bersifat elastis, tergantung kepada situasi dan kondisi dan dapat dipengaruhi oleh lingkungan hidup dimana manusia tersebut berada. Sumber pandangan hidup berasal dari agama, ideologi maupun hasil perenungan seseorang yang bersifat relatif. Setiap individu memiliki pandangan hidup dan cita-citanya sendiri dan selalu bermimpi untuk mencapai apa yang dia inginkan sesuai dengan cita-citanya.Tidak sedikit manusia yang mimpinya menjadi kenyataan. Dengan pandangan hidup diri sendirilah seseorang akan menjadi dirinya sendiri dan seseorang akan sukses dalam menjalani kehidupan dengan segala ujian yang akan dihada

Prinsip Moral untuk membentuk Pribadi yang Kuat

PRINSIP-PRINSIP MORAL UNTUK MEMBANGUN PRIBADI KUAT I.                    PENDAHULUAN Dalam kehiudpan ini setiap manusia dituntut untuk memiliki moral yang baik dalam perilakuya. Saat seseorang telah memiliki moral yang baik maka tidak diragukan lagi bahwa secara perlahan namun pasti pribadinya pun akan sama kuatnya dengan moral yang dimilikinya. Kita mengetahui, bahwa dalam setiap agama pun mengajarkan pengikutnya untuk memiliki moral yang baik karena moral akan berbanding lurus dengan pkepribadian seseorang. Ketika seseorang tidak memiliki moral yang baik maka hidupnya pun tidak akan baik, kepribadiannya rapuh dan sulit menjalin hubungan sosial dengan orang-orang disekitarnya, begitupun sebaliknya apabila seseorang memiliki mral yang baik, maka tidak salah lagi terbentuklah kepribadian yang baik pula dalam dirinya, misalnya sopan santun, tenggangrasa, kesabaran, kedisiplinan, dan penguasaan diri yang kuat.  Maka dari itu pentinglah bagi siapapun kita untuk memiliki moral ya